Skip to main content

RPP K13 Tema 3 Kelas 1 Revisi 2018 Kegiatanku Berserta Materi Pembelajaran

Rajawali Edukasi coba melanjutkan berbagi RPP K13 Tema 3 Kelas 1 Revisi 2018 tentang Kegiatanku dilengkapi dengan Materi Pembelajaran .  Subtema ini digunakan pada semester 1. Anda bisa unduh secara gratis dalam bntuk format Microsoft Word (Doc/Docx).

Selain Guru bisa mendapatkan filenya, melalui artikel ini nanti saya akan tampilkan secara garis besar apa saja kis-kisi materi yang terdapat pada setiap subtema dan pembelajarannya. Namun sebelum itu alangkah baiknya Bapak/Ibu Guru simpan semua berkas rppnya.

Download RPP K13 Tema 3 Kelas 1 Revisi 2018 Kegiatanku Lengkap dengan Materi Pembelajaran

RPP K13 Tema 3 Kelas 1 Revisi 2018

Seperti biasa sebelum kita bahas lebih jauh mengenai tema ini, saya persilahkan anda untuk membuka halaman di bawah ini, setelah itu simpan baik-baik. Terdapat 4 subtema yang membahas sekitar "Kegiatanku":
Lihat juga rekomendasi Rajawali Edukasi mengenai tema lainnya:

Isi Materi RPP K13 Tema 3 Kelas 1 Revisi 2018 Kegiatanku

Perlu anda ketahui ada banyak materi yang harus disampaikan pada tema ini sesuai dengan subtema dan pembelajaran yang nantinya digunakan. Sebagai gambaran, maka saya coba sampaikan kisi-kisinya:

Isi materi Subtema 1 Kegiatan Pagi Hari

Pembelajaran 1
Mengamati Suasana Pagi melalui Teks dan Gambar
Bernyanyi dan Mengenal Pagimelalui Percobaan

Pembelajaran 2
Bernyanyi dan Bercerita Kebiasaan pada Pagi Hari
Menggambar danMengurutkan Gambar Berseritentang Kegiatan Pagi diSekitar Rumah

Pembelajaran 3
Sarapan Pagi
Mewawancarai Teman tentang Menu Sarapan Kesukaan

Pembelajaran 4
Mempraktikkan Jalan Cepat pada Pagi Hari
Menentukan Waktu Lebih Lama dan Lebih Singkat

Pembelajaran 5
Bermain Peran Kegiatan pada Pagi Hari
Membaca Denah dan Menceritakan Perjalanan dari Rumah ke Sekolah

Pembelajaran 6
Berhitung Sambil MengamatiGambar Suasana Pagi Hari
Berolahraga sambil Bermain

Isi Materi Subtema 2 Kegiatan Siang Hari

Pembelajaran 1
Membaca dan Memahami Isi Bacaan
Bermain Peran
Membedakan Perilaku Tertib danTidak Tertib

Pembelajaran 2
Bermain Berjalan Zig-Zag
Menggambar dengan BangunRuang

Pembelajaran 3
Bernyanyi sambil BertepukTangan
Berlatih Membuat Kalimat.

Pembelajaran 4
Membaca dan Memahami TeksDeskriptif
Menghafal Nama-Nama Hari dan Menyusun Jadwal Piket

Pembelajaran 5
Mengurutkan Gambar danMenceritakannya
Mengenal Makanan Sehat
Menggambar Jenis-Jenis Ekspresi

Pembelajaran 6
Membaca dan Memahami Bacaan
Menentukan Kegiatan yang Lebih Lama dan Lebih Singkat

Isi materi Subtema 3 Kegiatan Sore Hari

Pembelajaran 1
Mengenal Suasana Sore
Membandingkan PanjangBayangan

Pembelajaran 2
Mempraktikkan Dialog
Menyanyikan Lagu Layang-Layang
Membandingkan Tinggi Rendah

Pembelajaran 3
Bermain Bola
Menceritakan Perilaku Baik
Wartawan dan Narasumber

Pembelajaran 4
Mengenal Kudapan Sore
Membuat Kudapan Sore

Pembelajaran 5
Menyambut Ayah/Ibu Pulang
Membuat Daftar Kegiatan SoreHari

Pembelajaran 6
Mewarnai Gambar
Membaca Grafik Gambar

Isi materi Subtema 4 Kegiatan Malam Hari

Pembelajaran 1
Mengamati Gambar yangBerhubungan dengan SuasanaMalam
Cerita Bergambar

Pembelajaran 2
Bernyanyi dan MenghubungkanAngka
Mengurutkan Benda

Pembelajaran 3
Bermain Kucing dan Tikus
Bermain Pengurangan

Pembelajaran 5
Bercerita
Menulis

Pembelajaran 6
Menyimak Cerita yang DibacakanGuru
Bermain Urutan

Mungkin itu saja yang bisa saya sampaikan terkait dengan RPP K13 Tema 3 Kelas 1 Revisi 2018 Kegiatanku Berserta Materi Pembelajaran, mudah-mudahan bisa cukup membantu Bapak/Ibu Guru sekalian.
Comment Policy: Silahkan tuliskan komentar Anda yang sesuai dengan topik postingan halaman ini. Komentar yang berisi tautan tidak akan ditampilkan sebelum disetujui.
Buka Komentar
Tutup Komentar